Tidak semua permasalahan matematika dapat diselesaikan menggunakan metode analitik, namun butuh metode lain yang disebut metode numerik. Kemampuan metode numerik mendekati hasil eksak dilihat dari tingkat galat (error) yang diberikan. Permasalahannya adalah metode numerik membutuhkan bantuan software seperti Matlab dalam melakukan simulasi dan menemukan solusi yang tepat. Dalam prosesnya, kemampuan konstruksi scribs ataupun rancang bangun GUI sangat dibutuhkan karena melibatkan berbagai tingkat bahasa pemrograman baik struktur urut, percabangan, maupun perulangan. Buku ini hadir dengan memberikan warna baru dalam konstruksi scribs dan GUI berbasis Matlab, sehingga mempermudah dosen dan mahasiswa dalam menemukan solusi numerik dari persamaan dan sistem persamaan non linier yang diberikan. Selamat membaca!.
Buatbuku.com adalah platform untuk menulis buku dalam bentuk digital maupun cetak, layanan self publishing membuat setiap orang bisa mewujudkan karyanya sendiri.